Pengumuman Juara Lomba Puisi Nasional #2 EHI 2018

FINALIS  6 BESAR LPN #2 EHI 2018

JUARA NAMA AKUN INSTAGRAM JUDUL PUISI
1. Hananni @hananniii Hikayat Anak Pesisir Sulawesi
2. Muhammad Kamal Ihsan  @muhammad_kamal_ihsan Narasi A I U E O
3. Eko Ragil Ar-Rahman @eko_ragil Malalak
HARAPAN
1. Akrima Dewi @akrimadewi Namaku Bebas
2. Thania Nur Alifia Ramadhani @thaniaramadhaani Kisah Luka Anak Bangsa

KARYA DAPAT DIDOWNLOAD DI

Hai sobat EHI…
Setelah melalui tahap final pada hari Sabtu, tanggal 19 Januari 2019 lalu, akhirnya dengan persaingan yang amat ketat diantara 5 peserta baik yang membacakan puisi secara langsung atau melalui video, maka juri berhasil mementukan urutan pemenangnya.

Juri pembacaan puisi ini antara lain:
1. Wanto Tirta (Budayawan Banyumas)
2. Yanwi Mudrikah (Dosen dan Sastrawan)
3. Achmad Sultoni (Dosen dan Sastrawan)

Dengan ketetapan:
Juara 1, dengan nomor tampil empat dengan total poin 248 atas nama Hananni dengan judul puisi Hikayat Anak Pesisir Sulawesi.
Juara 2, dengan nomor tampil lima dengan total poin 246 atas nama Muhammad Kamal Ihsan dengan judul puisi Narasi A I U E O.
Juara 3, dengan nomor tampil satu dengan total poin 240 atas nama Eko Ragil Ar-Rahman dengan judul puisi Malalak.
Juara harapan 1, dengan nomor tampil dua dengan total poin 234 atas nama Akrima Dewi dengan judul puisi Namaku Bebas.
Juara harapan 2, dengan nomor tampil tiga dengan total poin 226 atas nama Thania Nur Alifia Ramadhani dengan judul puisi Kisah Luka Anak Bangsa.

Selamat bagi para Juara, jadikan ini titik balik untuk lebih termotivasi dalam berkarya.
Bagi yang belum berhasil menjadi juara, jangan berkecil hati. Nikmatilah proses dan tetap semangat.

Demikian informasi dari kami…

“Tak ada rahasia untuk menggapai sukses. Sukses itu dapat terjadi karena persiapan, kerja keras, dan mau belajar dari kegagalan.”
— General Colin Powell —

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

PHP Code Snippets Powered By : XYZScripts.com

HENRY

Event Hunter Indonesia

Hai Kak..
Ada yang bisa Henry bantu ?